Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat

5 Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat

Temukan beberapa Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat pada tubuh anda?  Mungkin sebernanya anda ingin lebih santai dan segar.

Namun jika merasakan pegal dan nyeri setelah melakukan pijat, hal ini menandakan adanya   masalah pada tubuh anda.

Gangguan ini ini disebabkan  kesalahanan dari pijat atau tubuh anda yang mengalami gangguan, Jangan khawatir, hal ini wajar dan sering dialami oleh beberapa oleh orang.

Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat

Tekanan Pijat Terlalu Keras

Jika anda memijat terlalu keras hal ini bisa menyebabkan gangguan pada otot tubuh anda, hal ini termasuk Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat.

Apabila seorang terapis memijat tubuh anda terlalu keras bisa menyebabkan peradangan dan rasa sakit, pentingnya memijat sesuai tekanan yang sesuai.

Oleh sebab itu, Apabila merasakan Pijatan Terlalu Keras anda bisa membicarakan kepada terapis untuk mengurangi tekanan pijatan.

Baca disini: 4 Titik Pijat Refleksi Agar Tubuh Tidak Pegal dan Sehat

Otot belum terbiasa Dipijat

Salah satu Penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat yaitu anda yang baru perang dipijat, kemungkinan tubuh anda belum terbiasa dengan tekanan pijat.

Hal ini bisa menyebabkan rasa sakit dan pegal-pegal, namun tentunya gangguan ini bersifat sementara.

Proses Penyembuhan

Apabila anda memiliki cedera atau perdangan pada otot, pijat bisa membantu proses penyembuhan.

Selama proses penyembuhan, anda mungkin merasakan nyeri dan pegal-pegal, jadi hal ini wajar yang dialami oleh anda.

Kondisi Kesehatan tubuh anda Sakit

Jika tubuh anda memiliki masalah pada tubuh, mulai dari osteoporosis, firbromyalgia, dan arthritis, bisa membuat lebih sensitif rasa sakit.

Pijat pada tubuh dalam kondisi seperti ini bisa menyebabkan rasa sakit yang lebih parah.

Teknik Pijat yang salah

Teknik pijat yang tidak tepat karena terlalu kencang atau gerakan yang kasar bisa menjadi penyebab Badan Terasa Sakit Setelah Pijat.

Penting untuk menghindari hal ini terjadi pada tubuh anda, pilihlah terapis pijat yang berpengalaman untuk menghindari terjadinya cidera.

Cara Agar Badan Tidak Sakit Setelah Pijat

Tentu kami akan memberikan informasi kepada anda, agar tubuh anda tidak mengalami pegal atau sakit setelah pijat.

  • Minum Air Putih, Anda bisa meminum air puth yang cukup sebelum pijat massage hal ini untuk melancarkan aliran darahm hindari konsumsi kafein karena bisa mengganggu pemulihan otot.
  • Beri tahu daerah yang nyeri, jika saat dipijat tubuh anda merasakan nyeri, jangan ragu untuk memberi tahu kepada terapis agar tekanan pijat bisa disesuaikan.
  • Mandi Air Hangat, Setelah melakukan pijat anda bisa mandi menggunakan air hangat untuk meredakan rasa sakit, hindari aktivitas fisik berat setelah melakukan pijat.
  • Pilih Terapis pijat berpengalaman,  Anda bisa memilih terapis pijat yang berpengalaman dan memiliki reputasi yang baik.

Apabila anda bingung mencari tempat pijat massage untuk tubuh anda? Silahkan datang ke Sports Massage Specialist yang berada di Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Karena bersama kami, anda bisa melakukan pijat pada bagian tubuh anda yang mengalami cedera atau keluhan, untuk informasi lebih lanjut anda bisa menghubungi kami melalui WhatsApp.

Dengan menghubungi CS kami disini, gangguan yang dialami oleh anda bisa diatasi dengan tepat bersama terapis yang berpengalaman.